Sosialisasi Perda tentang Perlindungan Perempuan dan Anak

KAYADI 31 Mei 2021 13:26:39 WIB

Senin 31/05/2021, Kalurahan Patuk bersama DP3AKBPMD menyelenggarakan sosialisasi tentanhg perlindungan perempuan dan anak di Aula Kalurahan Patuk. Kegiatan tersebut dimulai jam 9 Pagi dan dibuka dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya. Dalam sosialisasi tersebut, disampaikan tentang bagaimana memperlakukan perempuan dan anak di masyarakat.

Sekitar 40 warga kalurahan Patuk dari berbagai elemen masyarakat, lembaga kalurahan, tokoh masyarakat Patuk dan perwakilan Karang Taruna. Tidak lupa juga dihadiri wakil dari DPRD Kabupaten Gunungkidul. Dengan diadakanya sosialisasi ini tentnya sangat membantu dan mengerti bagaimana cara memperlakukan anak dan perempuan dimasyarakat.

Dokumen Lampiran : Sosialisasi Perda tentang Perlindungan Perempuan dan Anak


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

LAYANAN INFORMASI