APEL SENIN PAGI PAMONG DAN STAF KALURAHAN PATUK DI AWAL TAHUN 2024

KAYADI 08 Januari 2024 09:05:00 WIB

Patuk, 8 Januari 2024 Seluruh Pamong dan Staf Kalurahan Patuk melaksanakan apel Senin di halaman Kantor Kalurahan Patuk di Dusun Gluntung tepat pukul 08.00, apel pagi kali ini dipimpin oleh Jagabaya Kalurahan Patuk, Arsil Nova Trinugroho, S.IP dan Ajad Sulaiman, S.IP sebagai pembina apel yang mewakili pak Lurah yang dalam kesempatan pagi ini ada acara yang tidak dapat ditinggalkan. 

Pembina Apel menyampaikan bahwa koreksi kinerja di tahun 2023 cukup banyak, terutama untuk kegiatan-kegiatan yang bersifat fisik dan kegiatan yang belum bisa dianggarkan dan bersifat mandatori agar ditahun ini dapat dianggarkan dan dilaksanakan dengan baik. Harapanya tahun 2024 Pemerintah Kalurahan Patuk dapat meningkatkan kinerja untuk mencapai Kalurahan Patuk yang sejahtera. 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

LAYANAN INFORMASI