JALAN SEHAT DAN SENAM MASAL MEMPERINGATI HARI JADI KALURAHAN PATUK KE 94
KAYADI 21 Mei 2024 09:00:21 WIB
Tepat dihalaman kantor Kalurahan Patuk pukul 07.30 dilakukan start jalan sehat oleh Lurah Patuk, Bapak Catur Bowo. Sekitar 1000 warga mengikuti kegiatan ini dan memeriahkan kegiatan dengan mengikuti acara jalan sehat dan senam masal yang berhadiah menarik yaitu satu ekor kambing dan 1 buah mesin cuci dengan hadiah hiburan menarik lainya. Acara berlangsung sangat meriah dengan hiburan dari campursari dan karaoke bersama.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PERATURAN LURAH PATUK NOMOR 3 TAHUN 2025 TENTANG PERUBAHAN APBKAL
- JALAN SEHAT DAN SENAM MASSAL PERINGATAN HARI JADI KALURAHAN PATUK KE 95
- PERKUAT KERJASAMA, PEMERINTAH KALURAHAN PATUK LAKUKAN MOU DENGAN KEJARI GUNUNGKIDUL
- APEL RUTIN PEMERINTAH KALURAHAN PATUK
- APEL RUTIN PEMERINTAH KALURAHAN PATUK
- PENYERAHAN AKTA KEMATIAN ALMARHUMAH IBU SUTIYEM WARGA PADUKUHAN SUMBERTETES
- BIRO TATA PEMERINTAHAN SETDA DIY GELAR SOSIALISASI PERATURAN DAERAH NOMOR 3 TAHUN 2020