APEL RUTIN PEMERINTAH KALURAHAN PATUK
KAYADI 08 Oktober 2024 08:54:54 WIB
PATUK, Kegiatan apel rutin Pemerintah Kalurahan Patuk, Senin (7/10/2024). Bertempat di halaman Balai Kalurahan Patuk, apel diikuti seluruh jajaran pamong dan staf Kalurahan. Bertindak sebagai pembina apel, Lurah Patuk Catur Bowo dan Pujiyono selaku Dukuh Sumbertetes sebagai pemimpin apel. Dalam pengarahannya, Lurah Patuk menyampaikan kepada seluruh jajaran pamong untuk dapat berkomitmen dan menjalankan tugas sesuai dengan pokok dan fungsi masing-masing berdasarkan peraturan perundangan. Selanjutnya, berpesan untuk seluruh jajaran pamong agar tetap menjaga netralitas menjelang Pilkada Kabupaten Gunungkidul 2024. Apel berjalan lancar dan khidmat.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PERATURAN LURAH PATUK NOMOR 3 TAHUN 2025 TENTANG PERUBAHAN APBKAL
- JALAN SEHAT DAN SENAM MASSAL PERINGATAN HARI JADI KALURAHAN PATUK KE 95
- PERKUAT KERJASAMA, PEMERINTAH KALURAHAN PATUK LAKUKAN MOU DENGAN KEJARI GUNUNGKIDUL
- APEL RUTIN PEMERINTAH KALURAHAN PATUK
- APEL RUTIN PEMERINTAH KALURAHAN PATUK
- PENYERAHAN AKTA KEMATIAN ALMARHUMAH IBU SUTIYEM WARGA PADUKUHAN SUMBERTETES
- BIRO TATA PEMERINTAHAN SETDA DIY GELAR SOSIALISASI PERATURAN DAERAH NOMOR 3 TAHUN 2020