VISITASI TIM JURI LOMBA PERPUSTAKAAN DESA KALURAHAN TINGKAT NASIONAL
KAYADI, 24 September 2025 10:14:40 WIB

PATUK, Tim Juri Lomba Perpustakaan Desa Kelurahan Tingkat Nasional 2025 dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia melakukan penilaian ke Perpustakaan Melati, Kalurahan Patuk, Selasa (23/09). Perpustakaan Melati menjadi salah satu nominasi pada Zona II sebagai wakil terbaik dari Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Terdapat 9 Provinsi yang masuk kedalam Zona II tersebut, antara lain Daerah Istimewa Yogyakarta, Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, NTB, dan NTT.
Artikel Terkini
-
Posyandu Balita Pedukuhan Patuk
16 Agustus 2023 09:09:52 WIB KAYADIGunung Kidul - Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berpartisipasi dalam kegiatan posyandu Balita bersama ibu-ibu PKK di Dusun Patuk, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunung Kudul, Selasa (15/8/2023). Dalam rangka mew... ..selengkapnya
-
Lomba Ibu-Ibu untuk Peringatan Hari Kemerdekaan di Dusun Ngandong
14 Agustus 2023 10:42:06 WIB KAYADISetiap tahun, peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia menjadi momentum yang bersemangat bagi masyarakat di seluruh negeri. Di Dusun Ngandong, Patuk, semangat kemerdekaan tak hanya dirayakan melalui upacara bendera, tetapi juga melalui sebuah acara yang penuh keceriaan yaitu Lomba Ibu-ibu. Terdapat keu... ..selengkapnya
-
Lomba Voli Bapak-Bapak dan Pemuda RT 8, 9, 10 di Dusun Ngandong
14 Agustus 2023 10:41:03 WIB KAYADIHari Kemerdekaan Indonesia merupakan momen yang istimewa bagi seluruh bangsa. Di Dusun Ngandong, Patuk, semangat kemerdekaan dirayakan dengan cara yang unik dan menggembirakan yaitu Lomba Voli Bola Plastik Bapak-Bapak pada tanggal 11-13 Agustus 2023. Kegiatan olahraga ini tidak hanya memberikan kese... ..selengkapnya
-
Lomba Mewarnai anak-anak RT 8, 9, 10 Dusun Ngandong
14 Agustus 2023 10:39:54 WIB KAYADISemarak Hari Kemerdekaan Indonesia selalu memberikan inspirasi bagi masyarakat untuk merayakannya dengan cara yang berbeda dan bermakna. Di Dusun Ngandong, Patuk, semangat merah putih meresap ke dalam kegiatan kreatif yang melibatkan generasi muda yaitu Lomba Mewarnai Anak-anak. Pada tanggal 9 Agust... ..selengkapnya
-
Senam Lansia Pada Kegiatan Posyandu Lansia
14 Agustus 2023 10:38:46 WIB KAYADIDi Dusun Ngandong, Kapanewonan Patuk, Mahasiswa KKN Universitas Negeri Yogyakarta ikut bergabung melaksanakan sebuah program Posyandu Lansia pada tanggal 09 Agustus 2023 yang memberikan dampak positif bagi para lansia di wilayah tersebut. Salah satu komponen utama dalam program ini adalah untuk meng... ..selengkapnya
-
Mancing Bersama Warga Ngandong RT 11 & RT 12 – Golek Lawuh
14 Agustus 2023 10:37:21 WIB KAYADIDusun Ngandong, terletak di Patuk, DIY, telah menjadi tempat bagi kegiatan yang memperkaya kehidupan komunitas lokal dengan cara yang unik dan menyenangkan. Kegiatan mancing bersama "Golek Lawuh" diantaranya adalah contoh sempurna bagaimana hobi dan tradisi lokal bisa merajut kebersamaan yang tahan ... ..selengkapnya
-
Senam Rutin Hari Jum'at 21 Juli 2023
08 Agustus 2023 09:48:22 WIB KAYADIPada tanggal 21 Juli 2023, suasana ceria mengisi udara Kalurahan Patuk saat kegiatan senam rutin tiap hari Jumat digelar. Acara ini semakin istimewa dengan kehadiran rekan-rekan KKN UNY Desa Patuk 2023 yang turut memeriahkannya. Peserta berbagai usia berkumpul di lapangan desa, menciptakan aura sema... ..selengkapnya
-
Sosialisasi dan Pembekalan Simpel Desa
08 Agustus 2023 09:34:05 WIB KAYADIPada tanggal 18 Juli 2023, mahasiswa KKN dari Dusun Gluntung, Dusun Ngandong, Dusun Sumbertetes, dan Dusun Patuk berkumpul di Balai Kalurahan Patuk untuk menggelar acara penting: sosialisasi dan pembekalan penggunaan aplikasi Simpel Desa. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan teknologi kepada ... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENYALURAN BLT DD PERIODE SEPTEMBER 2025
- PENUTUPAN TURNAMEN BOLA VOLI LURAH PATUK CUP #2
- APEL RUTIN PEMERINTAH KALURAHAN PATUK
- VISITASI TIM JURI LOMBA PERPUSTAKAAN DESA KALURAHAN TINGKAT NASIONAL
- TURNAMEN BOLA VOLLY LURAH PATUK CUP #2 2025
- APEL RUTIN PEMERINTAH KALURAHAN PATUK
- MUSRENBANGKAL KALURAHAN PATUK