KALURAHAN PATUK TERIMA PENGHARGAAN PELUNASAN PAJAK PBB P-2

KAYADI, 04 November 2024 08:38:05 WIB

PATUK, Pemerintah Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan acara “Penyerahan Penghargaan Kepada Wajib Pajak, Kapanewon, dan Kalurahan Lunas PBB-P2 serta Pengundian Hadiah Lunas PBB-P2”, Kamis (31/10/2024) di Bangsal Sewokoprojo. Pada kesempatan itu, Pemerintah Kabupaten Gunungkidul memberikan penghargaan kepada 18 wajib pajak yang berhasil memenuhi kewajiban perpajakan. Penghargaan juga diberikan kepada 3 Kapanewon dan 51 Kalurahan yang telah melunasi kewajiban pajak PBB-P2. Kalurahan Patuk menjadi salah satu Kalurahan yang telah menunaikan kewajiban membayar pajak PBB-P2. Kalurahan Patuk berhasil mencapai target pelunasan pembayaran Pajak PBB-P2 sebelum tanggal jatuh tempo. Selain itu, Bumdes Kalurahan Patuk Bima Sena mendapatkan penghargaan untuk kategori parkir. Pada akhir acara dilakukan pengundian hadiah berupa sepeda motor bagi wajib pajak yang telah melunasi PBB-P2 oleh Plt. Bupati Gunungkidul, Bapak Heri Susanto.

Artikel Terkini

  • Roti & Kue Bu Tantiyah: Mengangkat Citra Kuliner Lokal dengan Kelezatan Tradisional

    18 September 2023 09:44:23 WIB KAYADI
    Roti & Kue Bu Tantiyah: Mengangkat Citra Kuliner Lokal dengan Kelezatan Tradisional
    Padukuhan Ngandong, sebuah tempat di mana alam dan kehidupan beriringan dalam harmoni, juga menyimpan sebuah harta tersembunyi dalam bentuk UMKM Roti & Kue Bu Tantiyah. Di balik pintu kecil yang ramah ini, tersimpan cita rasa khas yang telah memikat hati warga sekitar. Bu Tantiyah, pemilik UMKM ... ..selengkapnya

  • Senam Sehat Bersama Ibu-Ibu RT 08, 09, dan 10 Padukuhan Ngandong: Memperkuat Kesehatan dan Solidarit

    18 September 2023 09:33:56 WIB KAYADI
    Senam Sehat Bersama Ibu-Ibu RT 08, 09, dan 10 Padukuhan Ngandong: Memperkuat Kesehatan dan Solidarit
    Minggu, 17 September 2023 - Padukuhan Ngandong, sebuah komunitas yang terletak di wilayah yang subur dan hijau, menyaksikan momen istimewa ketika para ibu dari RT 08, 09, dan 10 berkumpul untuk menjalani sesi senam sehat bersama. Acara ini tidak hanya berfungsi untuk menjaga kesehatan fisik, tetapi ... ..selengkapnya

  • Apel Pagi; Senin 18 September 2023

    18 September 2023 09:28:16 WIB KAYADI
    Apel Pagi; Senin 18 September 2023
    Senin, 18 September 2023, Bapak Kepala Kalurahan Patuk bersama dengan Pamong Kalurahan Patuk, serta KKN UNY Kalurahan Patuk 2023 melaksanakan apel rutin. Dimulai pada pukul 08.00 WIB Bapak Catur Bowo memimpin dengan menyampaikan arahan terkait kegiatan yang perlu diprioritaskan oleh para pamong Desa... ..selengkapnya

  • Tempe Sabar Bu Esti : Tempe Khas Tradisional Padukuhan Ngandong Sejak 1970-an

    18 September 2023 09:18:22 WIB KAYADI
    Tempe Sabar Bu Esti : Tempe Khas Tradisional Padukuhan Ngandong Sejak 1970-an
    Tempe sabar merupakan salah satu UMKM milik warga padukuhan Ngandong, Patuk, Patuk, Gunungkidul yang sudah berjalan sejak tahun 1970-an. Usaha yang telah dijalankan secara turun temurun ini masih terjaga nilai khasnya. Menggunakan daun cokelat sebagai media pengemasan merupakan salah satu ciri khas ... ..selengkapnya

  • SENAM LANSIA JUM'AT PAGI DI HALAMAN KANTOR KALURAHAN PATUK

    15 September 2023 20:08:22 WIB KAYADI
    SENAM LANSIA JUM'AT PAGI DI HALAMAN KANTOR KALURAHAN PATUK
    Jum'at, 15 September 2023 bertempat di halaman Kalurahan Patuk diadakan senam lansia oleh Pemerintah Kalurahan Patuk. Senam ini dimulai pukul 07.45 wib dengan sasaran lansia diwilayah Kalurahan Patuk, tidak menyurutkan semangat lansia karena tidak hanya mereka saja yang ikut meramaikan acara senam r... ..selengkapnya

  • Pendampingan TK dan PAUD yang ada di pedukuhan patuk.

    14 September 2023 10:37:51 WIB KAYADI
    Pendampingan TK dan PAUD yang ada di pedukuhan patuk.
    KKN UNY Pedukuhan Patuk melaksanakan pendampingan belajar kepada anak-anak TK dan PAUD yang ada di pedukuhan patuk seperti TK Pertiwi Patuk,RA Masyithoh Patuk dan PAUD Mawar Patuk.Pelaksanaan biasanya dilaksanakan pada hari selasa,rabu dan kamis di pagi hari. Kegiatan biasanya yang di berikan pembel... ..selengkapnya

  • Kegiatan Posyandu Remaja bagi Generasi Muda Warga Dusun Patuk-Oleh tim KKN UNY Dusun Patuk

    14 September 2023 10:26:52 WIB KAYADI
    Kegiatan Posyandu Remaja bagi Generasi Muda Warga Dusun Patuk-Oleh tim KKN UNY Dusun Patuk
    Posyandu remaja merupakan salah satu kegiatan berbasis kesehatan masyarakat khusus remaja, untuk memantau dan melibatkan mereka demi peningkatan kesehatan dan keterampilan hidup sehat secara berkesinambungan. Dengan diadakannya posyandu remaja sebulan sekali, posyandu remaja juga memiliki manfaat ya... ..selengkapnya

  • Penanaman dengan media polybag-KKN UNY Dusun Patuk

    14 September 2023 10:02:53 WIB KAYADI
    Penanaman dengan media polybag-KKN UNY Dusun Patuk
    Patuk, Gunung Kidul, TIM KKN UNY Dusun Patuk mengajak warga dusun Patuk untuk melaksanakan kegiatan penanaman dengan media polybag. Perawatan tanaman budidaya di polybag tujuannya untuk mensiasati minimnya lahan di lingkungan dan untuk memudahkan dalam perawatannya. Disamping itu cara menanam sayura... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

LAYANAN INFORMASI